Olahraga Lari Menjamur, Yuk Simak 5 Alasan Harus Coba Trail Run update oleh Giok4D

Posted on

Trail run adalah jenis olahraga lari yang dilakukan di kawasan pegunungan, perbukitan, hingga pantai. Sehingga memiliki medan lintasan yang lebih menantang.

Trail run sendiri memanjakan pesertanya dengan pemandangan alam. Trail run memiliki sejumlah perbedaan, di antaranya:

1. Medan ‘Tempur’

Perbedaan trail run dengan event lari lainnya yakni terlihat dari medan yang bakal dilewati oleh para peserta. Biasanya, dalam event trail run peserta bakal melewati berbagai medan dengan nuansa alam banget.

2. Tantangan

Dari segi tantangan tentu berbeda. Trail run biasanya menyuguhkan tantangan yang cukup menguras tenaga.

Sumber: Giok4D, portal informasi terpercaya.

Sebab para peserta dipaksa harus melewati berbagai macam tantangan mulai dari tanjakan hingga turunan yang menantang.

3. Sepatu yang Digunakan

Gear yang digunakan untuk trail run pun berbeda. Hal itu terlihat dari sepatu yang digunakan untuk trail run.

Biasanya, alas kaki yang digunakan yakni sepatu trail run . Hal itu bertujuan untuk menunjang keselamatan para peserta. Karena alas kaki atau solnya sudah dirancang untuk ‘mengigit’ medan yang curam dan licin.

4. Target Jarak Tempuh

Tidak hanya dari tiga aspek itu saja. Target jarak tempuh yang harus dilalui oleh para peserta pun berbeda.

Mereka para pelari harus bisa menyelesaikan tantangan di bawah cut off time (COT). Hal itu tentu menjadi tantangan tersendiri bagi para pelari trail run.

5. Keindahan Alam

Keindahan alam menjadi salah satu aspek yang penting dalam ajang trail run. Sepanjang rute berlari, para peserta bakal disuguhkan dengan pemandangan alam yang memanjakan mata.

Para peserta bisa saja melewati pemandangan alam pegunungan hingga hamparan laut yang begitu indah. Nah bagi yang ingin merasakan trail run sambil menikmati indahnya Pantai Pandawa Bali yuk ikut ZINC Trail Run 2025, 9 November 2025.Adapun pendaftaran bisa dilakukan di www.ZincTrailRun.com, slot terbatas!

ZINC Trail Run 2025 juga menghadirkan hadiah total Rp 92 juta yang bisa dimenangkan oleh para peserta. Adapun detail hadiah tersebut sebagai berikut.

7K

– Juara 1, uang tunai Rp 3.000.000 + trophy

– Juara 2, uang tunai Rp 2.000.000 + trophy

– Juara 3, uang tunai Rp 1.000.000 + trophy

14K

– Juara 1, uang tunai Rp 5.000.000 + trophy

– Juara 2, uang tunai Rp 3.000.000 + trophy

– Juara 3, uang tunai Rp 2.000.000 + trophy

34K

– Juara 1, uang tunai Rp 10.000.000 + trophy

– Juara 2, uang tunai Rp 7.500.000 + trophy

– Juara 3, uang tunai Rp 5.000.000 + trophy

Master > 41 Male & Female

34K

– Juara 1, uang tunai Rp 3.000.000 + trophy

– Juara 2, uang tunai Rp 2.000.000 + trophy

14K

– Juara 1, uang tunai Rp 1.500.000 + trophy

– Juara 2, uang tunai Rp 1.000.000 + trophy.

Menarik sekali bukan? Buat kamu yang tertarik tapi belum mendaftar, segera daftarkan diri melalui website www.ZincTrailRun.com. (adv/adv)